Detail Cantuman

Hubungan kesejahteraan dan budaya organisasi dengan kualitas komunikasi interpersonal guru Sekolah Dasar di Kecamatan Cikeusal Kabupaten Serang

Hubungan kesejahteraan dan budaya organisasi dengan kualitas komunikasi interpersonal guru Sekolah Dasar di Kecamatan Cikeusal Kabupaten Serang


Hubungan Kesejahteraan Dan Budaya Organisasi Dengan Kualitas Komunikasi
Interpersonal Guru Sekolah Dasar Di Kecamatan Cikeusal Kabupaten Serang,
Universitas Islam Syekh Yusuf Tanggerang.
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar Hubungan kesejahteraan
guru dan budaya organisasi secara bersama-sama dengan kualitas komunikasi
interpersonal guru Sekolah Dasar di Kecamatan Cikeusal Kabupaten Serang.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan model
korelasional. Teknik pengambilan Sampel dalam penelitian ini menggunakan
teknik Proportional Sampling terhadap 55 responden. Adapun uji hipotesis ini
menggunkan uji validitas, reliabilitas, normalitas dan homogenitas dengan hasil
sebagai berikut : Terdapat hubungan yang signifikan kesejahteraan dengan
komunikasi interpersonal guru SD di Kecamatan Cikeusal Kabupaten Serang,
dengan koefisien korelasi korelasi ry.1 = 0,488 > rtabel (rtabel = 0,266 pada α =
0,05 dan rtabel = 0,345 pada α = 0,01), Terdapat hubungan yang signifikan
budaya organisasi dengan komunikasi interpersonal guru SD di Kecamatan
Cikeusal Kabupaten Serang, dengan koefisien korelasi ry2 = 0,382 > Rtabel (Rtabel =
0,266 pada α = 0,05 dan rtabel = 0,345 pada α = 0,01), Terdapat hubungan yang
signifikan kesejahteraan dan budaya organisasi secara Bersama-sama dengan
komunikasi interpersonal guru SD di Kecamatan Cikeusal Kabupaten Serang,
dengan koefisien korelasi korelasi ry.1.2 = 0,611 > Rtabel (Rtabel = 0,266 pada α =
0,05 dan Rtabel = 0,345 pada α = 0,01).


LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Rusdi 2007010036
Pengarang Rusdi - Personal Name
Edi Mulyadi - Personal Name
Mustofa Kamil - Personal Name
Dafyar Eliadi Hardian - Personal Name
Edisi Publish
No. Panggil REF MIA2203613 RUS h
Subyek Budaya Organisasi
Guru
Komunikasi Interpersonal
Klasifikasi MIA2203613
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Program Pascasarjana / Magister Ilmu Administrasi
Tahun Terbit 2022
Tempat Terbit TANGERANG
Deskripsi Fisik vii + 67 hlm, ;30 cm
Info Detil Spesifik Pembimbing 1 : Edi Mulyadi 410530297 / Pembimbing 2 : Mustofa Kamil 196106261986031018 / Penguji 1 : Mustofa Kamil 196106261986031018 / Penguji 2 : Edi Mulyadi 410530297 / Penguji 3 : Dafyar Eliadi Hardian 0407115801

 



Homepage Info

Selamat datang di
REPOSITORY UNIS Online Public Access Catalog (OPAC).
Gunakan OPAC untuk mencari koleksi pada Repository UNIS.

Media Sosial / Kanal

Instagram REPOSITORY UNIS Official

Address

Perpustakaan UNIS
Jln Syekh Yusuf No.10, RT.001/RW.003, Babakan, Kec. Tangerang, Tangerang,
Banten 15118



E: library@unis.ac.id